Minggu, 10 Juli 2011

Peringatan HUT RI Ke-66


Untuk memperingati Hari Kemerdekaan RI Ke-66 Ikatan Pemuda - Pemudi Karangnongko Mengadakan :

a. Pada tanggal 10 Juli teman-teman IPKA mengadakan kegiatan memperbaharuhi cat Sleman sembada (penunjuk desa) dan menancapkan umbul-umbul dan bendera merah putih.

b. Jalan santai bagi seluruh warga dusun karangnongko pada tanggal 17 Juli 2011

c. Lomba bagi anak - anak pada tanggal 24 Juli 2011

seluruh kegiatan difokuskan pada bulan juli 2011 dikarenakan tanggal 17 agustus 2011 bertepatan pada bulan ramadhan sehingga pada bulan agustus akan lebih difokuskan untuk melaksanakan beberapa kegiatan yang berhubungan dengan kegiatan menyambut bulan ramadhan